Alhamdulillah Gedung Baru MIUS Masuk Tahapan Finishing Lantai Satu Dari Keseluruhan Tiga Lantai

Dalam rangka memenuhi kebutuhan sarana dan prasarana, MI Unggulan Sabilillah Lamongan berupaya menyelesaikan proses pembangunan gedung baru, dan sekarang sudah masuk tahapan Finishing lantai satu dari keseluruhan tiga lantai.

Rencananya target pindah ke gedung baru ini insya Allah akan dilaksanakan pada awal semester genap nanti, diharapkan pada tahun depan sudah bisa ditempati semuanya. Untuk itu mohon do’a dan dukungan dari semua wali murid MI Unggulan Sabilillahh untuk proses penyelesaian gedung baru tersebut.

Gedung Baru MIUS Tampak Depan

Gedung Baru MIUS Tampak Depan

Gedung Baru MIUS Tampak Samping

Gedung Baru MIUS Tampak Samping

Akses Jalan Yang Lebar menuju Gedung Baru MIUS

Akses Jalan Yang Lebar menuju Jalan Raya

Akses Jalan Yang Lebar menuju Gedung Baru MIUS

Akses Jalan Yang Lebar menuju Gedung Baru MIUS

Teras Gedung Baru MIUS

Teras Gedung Baru MIUS Yang Lapang

Toilet Siswa Gedung Baru MIUS

Toilet Siswa Gedung Baru MIUS