Fun Learning Activities

Di era modern ini, pendidikan memegang peranan sangat penting dalam hal meningkatkan kecerdasan (pengetahuan) dan keterampilan anak. Hal ini berguna mempersiapkan anak ke depan, agar mempunyai kemampuan dalam mengantisipasi perubahan jaman dan menjawab berbagai tantangan yang dihadapinya.

Dengan demikian menuntut adanya manajemen pendidikan yang modern dan professional yang di dalamnya adalah adanya keterlibatan orang tua dan masyarakat secara aktif disamping pendidik yang professional.

Atas dasar itu, diperlukan inovatif bentuk-bentuk pembelajaran, salah satunya adalah Fun Learning Activities (FLA) yaitu kegiatan pembelajaran yang menyenangkan. Kegiatan ini di selenggarakan untuk menggantikan Ujian Tengah Semester (UTS), dan bertujuan untuk;

  1. Mengaktualiasikan kegiatan pembelajaran dengan dunia nyata
  2. Meningkatkan daya saing dan kreatifitas pada diri peserta didik
  3. Menanamkan sikap mandiri, tanggung jawab dan disiplin pada diri peserta didik.
  4. Memperoleh penggalaman luar

Tulis komentar di sini

comments